oleh

Danramil Tipe B 0804/06 Maospati Hadiri Acara Serah Trima Jabatan Kepala Sekolah Sman 1 Maospati

Magetan – jajaran SMA  Negeri 1 Maospati menggelar serah terima jabatan (sertijab) kepala sekolah lama,Drs Siti Rupi’ah M.Pd, kepada kepala sekolah yang baru yakni BPK Hari Amanto S.Pd, di Lapangan Out Door SMAN 1 Maospati, Senin(28/12/2020).

Setelah acara sertijab ini,Bpk Hari Amanto S.pd berkomitmen memajukan SMP 1 Maospati lebih baik dan mewujudkan bersama apa yang diinginkan pihak sekolah. “Sekolah ini sudah mempunyai visi  Dan misi, jadi saya menyesuaikan yang ada itu saya lanjutkan. Tentu saya akan banyak belajar dulu dengan para guru dan tim yang ada di sini. Merembukkan bersama apa-apa yang ingin diwujudkan SMP 1 kedepannya,” katanya.

Sementara,Ibu Drs Siti Rupi’ah M.pd menyampaikan rasa terima kasihnya selama dirinya menjabat di SMAN 1 ini “Suka dan duka mungkin pernah kita alami bersama. Saya ucapkan terima kasih, semua dukungan bapak ibu guru yang sudah bekerja keras, berjuang bersama hingga sekolah ini kita pertahankan menjadi sekolah yang berada di tengah-tengah sub rayon dan masih menjadi sekolah unggulan,” jelasnya.

Ia pun berharap kepada kepala sekolah yang baru Bpk Hari Amanto membawa SMAN 1 menjadi lebih baik lagi dan semakin mengembangkan pendidikan di SMAN 1 ini.Acara ini dihadiri oleh : Kepala Dinas Cabang Wilayah Ponorogo,Kepala Sekolah,SMA,SMK se Magetan,Komite SMAN 1 Maospati,Danramil Tipe B 0804/06 Maospati Kapten Inf Suryo Margono,Kapolsek Maospati,Warga Sekitar SMAN 1,Toga,Tomas.Pungkas Danramil  ( R 06 ).

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed